BAGAIMANA SIH RASANYA JADI KETUA KPPS - husnuls492.com

BAGAIMANA SIH RASANYA JADI KETUA KPPS

 

BAGAIMANA SIH RASANYA JADI KETUA KPPS

 

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Bertemu lagi di blog husnuls492.com, semoga pembaca blog ini selalu dalam kondisi sehat walafiat blog ini menyajikan informasi yang bermanfaat berdasarkan pengalaman dan dari hal-hal yang lain yang penting mengandung manfaat.

Sahabat blog husnuls492.com Sebelumnya saya informasikan dulu saya kaka dari pemilik blog ini tentunya saya sudah meminta izin untuk menulis di blog ini, semoga apa yang saya tulis disini mengandung manfaat untuk para pembaca blog husnuls492.com.


BAGAIMANA SIH RASANYA JADI KETUA KPPS


Lalu apa yang akan saya tulis di blog ini, Saya akan berbagi pengalaman menjadi ketua kpps ya meskipun pemilihan belum mulai, Sebelum saya menjadi ketua kpps saya dulunya menjadi seorang pantarlih atau biasa disebut petugas pemutaakhiran data pemilih, saat saya jadi pantarlih awal-awal saya bingung apa sih pantarlih bagaimana tugas menjadi seorang pantarlih, pertanyaan itu selalu terngiang-ngian di pikiran saya sampe kebawa tidur.

Lalu apa yang saya lakukan, yang saya lakukan saya bertanya kepada orang yang sudah pernah kata orang yang sudah pernah menjadi pantarlih itu nanti kamu dapat daftar pemilih dari pps lalu kamu cek kembali apakah orang yang ada di daftar pemilih itu masih ada apa engga, masih tinggal disitu apa enggak.

Pekerjaan itu tentunya saya membuat saya pusing karena saya harus berurusan dengan nomor nik dan nomor kaka, awal-awal saya pusing banget tapi seiring nya waktu saya pun mulai terbiasa, tapi tidak hanya itu saja saya juga harus belajar menggunakan aplikasi coklit meskipun di tambah aplikasi saya pun bisa pelajaran yang bisa kita ambil intinyamah jangan malu untuk bertanya jika tidak tahu, lebih baik kita malu bertanya dari pada kita so tau tapi salah itu menurut saya kuncinya.

Setelah saya beres jadi pantarlih saya lanjut dengan adanya pembukaan menjadi kpps pada saat ada info tersebut saya konsultasi dulu dengan pa rw dan pa rt saya pun bertanya kira – kira siapa yang berhak menjadi ketua kpps pa rw pun menyuruh saya menjadi ketua kpps alasannya karena saya yang tau lapangan.

Berkaca dari pengalaman sebelumnya saya pun yakin bisa, yawis saya ambil, Cuma begitulah permasalah pastinya ada, permasalahnnya karena saya baru pertama menjadi kpps butuh banyak belajar, butuh sering bertanya kepada orang yang berpengalaman, kuncinya apa supaya acara berhasil yaitu percaya diri jangan malu bertanya, mau mendengarkan orang yang berpengalaman, jangan bosan-bosan berkordinasi dengan anggota insya Allah bisa.

Itu saja pengalaman saya menjadi seorang ketua kpps

Semoga bermanfaat

Wassalamu'alaikum Wr.Wb.


Penulis : Muslim 

 

0 Response to "BAGAIMANA SIH RASANYA JADI KETUA KPPS"

Post a Comment

Anda mungkin menyukai postingan ini :