CARA MERUBAH TULISAN MENJADI SUARA DENGAN MUDAH
husnuls492.com _ cara merubah tulisan menjadi suara sangat bermanfaat sekali bagi kita selaku konten kreator youtube, merubah tulisan menjadi suara merupakan alternatif saat kita tidak punya alat untuk merekam suara. merubah tulisan menjadi suara akan memudahkan kita menjelaskan isi video yang kita buat kepada orang banyak.
Cara merubah tulisan menjadi suara mudah sekali kita bisa memanfaatkan situs perubah tulisan menjadi suara, untuk caranya sendiri kita cukup masuk ke situsnya lalu kita ketikan tulisannya setelah itu kita download tapi sebelum kita download alangkah baiknya kita setel dulu untuk memastikan pengucapannya sesuai dengan yang kita inginkan.
Untuk langkah-langkahnya adalah sebagai berikut.
Pertama, Anda masuk ke situs berikut https://voicegenerator.io/
Kedua, Setelah anda masuk, anda ketikan tulisan yang ingin anda rubah menjadi suara
Ketiga, Anda dengarkan terlebih dahulu setelah benar - benar pengucapannya benar baru anda download
Perlu anda ketahui untuk jumlah tulisannya terbatas cirinya jika kita ingin download tidak muncul tulisan download itu artinya tulisan yang kita mau rubah terlalu banyak, maka kita hapus tulisannya sedikit lalu kita coba download jika muncul itu artinya tulisan sudah pas dan bisa untuk kita download.
Semoga bermanfaat.
0 Response to " CARA MERUBAH TULISAN MENJADI SUARA DENGAN MUDAH"
Post a Comment