CONTOH SURAT USULAN AGAR DI TEMPATKAN DI PEMERINTAHAN DESA
CONTOH SURAT USULAN AGAR DI TEMPATKAN DI PEMERINTAHAN DESA
Assalamu’alaikum
Wr.Wb.
Bertemu lagi
dengan Saya Husnul, pada kesempatan kali ini saya akan memberikan contoh surat
usuluan agar di tempatkan di pemerintahan desa, pembaca yang budiman surat
usulan ini buat karena di sebabkan oleh adanya kekosongan di aparatur atau
setap di pemerintah desa, surat ini di buat oleh pengurus anggota paguyuban rt
dan rw, untuk contohnya sendiri sebagai berikut.
PAGUYUBAN RW-RT
DESA ........................... KEC...........................................
KABUPATEN ............................. - .....................
Nomor :
003/P/RW-RT/ /2021
Lampiran :
1 (Satu) Berkas
Perihal :
Usulan
Kepada
Yth. Bapak Kepala Desa
Desa ....................
Di
.........................
Assalamu’alaikum
Wr.Wb.
Yang bertanda tangan dibawah ini kami pengurus dan Anggota Paguyuban Rw-RT. Desa ..................... Kecamatan ................. Kab. ......................
No |
Nama |
Alamat |
Jabatan |
Paraf |
1 |
Sarju |
|
Ketua
RW 003 |
|
2 |
Azwan
Janubi |
|
Ketua
RT 007 |
|
3 |
Saepudin |
|
Ketua
RT 008 |
|
4 |
Endan |
|
Ketua
RT 009 |
|
5 |
Sueb |
|
Ketua
RT 010 |
|
Sehubungan adanya
kekosongan di aparatur atau setap Pemerintah Desa .............. dengan ini kami
mengusulkan sodara ...................... agar di tempatkan di Pemerintahan Desa .......................adapun persyaratan administrasi terlampir
Demikian surat usulan ini kami buat
besar harapan semoga bapak kepala Desa .......................... dapat menerima usulan ini.
Mengetahui
Ketua
Paguyuban RW.RT
.................................... |
|
Ketua
RW.003
............................ |
Tembusan di
sampaikan
Kepada Bapak
Ketua
1.
Yth. BPD Desa ................................
2.
Yth. Bapak Camat Cq. Kasi
Pemerintahan Kec.
Itulah tadi contoh surat usulan agar di tempatkan di pemerintah desa
semoga bermanfaat
Wassalamu'alaikum Wr.Wb.
0 Response to "CONTOH SURAT USULAN AGAR DI TEMPATKAN DI PEMERINTAHAN DESA"
Post a Comment