CONTOH SURAT PEMBERITAHUAN TENTANG PUNGUTAN DAN PENGELOLAAN SAMPAH
CONTOH SURAT PEMBERITAHUAN TENTANG PUNGUTAN DAN PENGELOLAAN SAMPAH
Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Bertemu lagi dengan Saya Husnul,
pada kesempatan kali ini Saya akan membahas contoh surat pemberitahuan tentang
pungutan dan pengelolaan sampah, pembaca yang budiman surat ini di buat oleh
desa berdasarkan hasil musyawarah, nah bagi Anda sekertaris desa yang
membutuhkan contoh format surat pemberitahuan tentang pungutan dan pengelolaan
sampah disini saya berikan contohnya.
KOP SURAT DESA
………………………..,……………………….20
No : Kepada
Lampiran : Yth.
Para Pedagang Kaki
Perihal : Pemberitahuan tentang pungutan dan Lima/Pertokoan
diwilayah Rt
pengelolaan sampah …./…./…./…..
Diluar Area…………………..
Di
Tempat
Assalamu’alaikum
Wr.Wb.
Dengan hormat,
Berdasarkan
hasil musyawarah pada hari kamis tanggal 10 September 2020 di Kantor Kecamatan
…………………….dan pada hari rabu tanggal 15 September 2020 dikantor Desa
………………………telah dilaksanakan Musyawarah yang dihadiri oleh Camat………………..dan
jajarannya, unsur kepolisian sektor……………………Bersama anggotanya, Kadis dan Kabid
Lingkungan Hidup (LH) Kabupaten …………, Kepala Desa beserta Sekretaris Desa dan
Ketua Rw….berikut Rw………..s/d Rt………
Sesuai dengan
Peraturan Daerah Kabupaten ……………………………………tentang pengelolaan sampah. Untuk ini
diberitahukan kepada para pedagang kaki lima/kios/pertokoan/instansi/perkantoran
yang bertempat di Rt 01,02,04 dan 05 di luar area pasar sampay aka nada
pungutan tentang pengelolaan sampah.
Adapun Tempat
Penampungan Sementara (TPS) akan ditempatkan diwilayah RT 01 tepatnya disamping
Rel Kereta Api (KA) dengan menggunakan Bak Kontener Lingkungan Hidup (LH).
Demikian Surat
pemberitahuan ini disampaikan untuk dilaksanakan sebagaimana mestinya.
Atas
partisipasinya dan kerjasamanya dihaturkan terimakasih.
Kepala
Desa…………..
…………………………………
Tembusan
:
1.
Yth. Camat………………..
2.
Yth. Kapolsek…………….
3.
Yth. Danramil ……………
4.
Yth. BPD Desa…………..
5.
Arsip
Itulah tadi contoh surat
pemberitahuan tentang pungutan dan pengelolaan sampah
Semoga bermanfaat.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
0 Response to "CONTOH SURAT PEMBERITAHUAN TENTANG PUNGUTAN DAN PENGELOLAAN SAMPAH"
Post a Comment