CONTOH SURAT IZIN ORANG TUA WALI UNTUK MENGIKUTI KEGIATAN PRAMUKA
CONTOH SURAT IZIN ORANG TUA WALI UNTUK MENGIKUTI KEGIATAN PRAMUKA
Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Bertemu lagi dengan Saya Husnul. Pada kesempatan kali ini Saya akan membahas contoh surat izin orang tua wali untuk mengikuti kegiatan pramuka, pembaca yang budiman kegiatan pramuka melibatkan siswa dan siswi yang ikut serta dalam kegiatan pramuka yang waktunya sendiri berdurasi lama, agar orang tua siswa dan siswi dari anggota pramuka tidak cemas maka perlu di buatkannya surat izin orang tua wali untuk mengikuti kegiatan pramuka dimana isi dari surat tersebut menjelaskan acara yang akan di ikuti oleh putra putrinya dan di ahir surat di bubuhi kata-kata meminta ijin kepada orang tua wali untuk dapat memberikan izin, baiklah untuk contoh suratnya sendiri berikut dibawah ini contohnya.
Contoh Surat
Nomor : ……../……. …………….2020
Perihal : Permohonan Izin
Yang terhormat,
Orangtua Anggota pramuka
Di
…………………………….
Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Salam Pramuka,
Dipermaklumkan dengan hormat, dalam rangka ……………………………, Kwartir Ranting Gerakan Pramuka …………akan menyelenggarakan ………………………….Gerakan pramuka yang akan dilaksanakan pada,
Hari,Tanggal :
Tempat :
Berdasarkan hal tersebut, kami mohon kiranya Bapak/Ibu Orangtua wali dapat memberikan izin putera putrinya untuk mengikuti kegiatan tersebut.
Demikian permohonan izin ini kami sampaikan, atas perhatian, partisipasinya dan perizinan Bapak/Ibu Orang Tua wali, kami mengucapkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
Kwartier Ranting Gerakan pramuka…….
Ketua,
…………………………………………………….
Untuk bagian yang kosong seperti kegiatan yang di ikuti Anda tinggal sesuaikan saja, semoga contoh surat izin orang tua wali untuk mengikuti kegiatan pramuka ini bermanfaat
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
0 Response to " CONTOH SURAT IZIN ORANG TUA WALI UNTUK MENGIKUTI KEGIATAN PRAMUKA"
Post a Comment