CONTOH SURAT PERMOHONAN LATIHAN GABUNGAN PRAMUKA - husnuls492.com

CONTOH SURAT PERMOHONAN LATIHAN GABUNGAN PRAMUKA


CONTOH SURAT PERMOHONAN LATIHAN GABUNGAN PRAMUKA

Tentang Latihan Gabungan Pramuka

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Bertemu lagi dengan Saya Husnul. Pada kesempatan kali ini Saya akan membahas Artikel Contoh Surat Permohonan Latihan Gabungan Pramuka. Pembaca yang budiman. Latihan gabungan pramuka menurut saya sangat penting di lakukan karena kita dapat mengasah mental kita selaku anak pramuka di depan sekolah lain, di samping itu juga kita bisa saling bertukar pengetahuan seputar ke pramukaan dengan sekolah lain Untuk mengajak latihan ke sekolah lain kita harus membuat sebuah surat permohonan tujuannya supaya kegiatan latihan gabungan pramuka sekolah kita menjadi resmi.

CONTOH SURAT PERMOHONAN LATIHAN GABUNGAN PRAMUKA


Manfaat Latihan Gabungan Pramuka

Latihan gabungan pramuka banyak sekali manfaat yang bisa kita dapat kan salah satunya adalah kita mendapatkan skil, kekeluargaan dan kebersamaan dengan gugusan depan dari sekolah lain.
Berikut contoh surat permohonan latihan gabungan pramuka.

Contoh Surat Permohonan Latihan Gabungan Pramuka

Logo Tunas
Kelapa
GERAKAN PRAMUKA
GUGUS DEPAN (isi dengan nomor gugus depan sekolah Anda)
PANGKALAN (isi dengan nama sekolah)
Alamat Sekolah(…………………………………………….)

Logo Kitri

Nomo   :………/…… . …… - …… . c / ……./………                                                 ………….,……
Lampiran             : -
Perihal                  : Permohonan Latihan Gabungan

Kepada,
Yth. Pembina Pramuka
Pangkalan (isi dengan pangkalan sekolah Anda)

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Salam Pramuka !
                Salam silaturahmi teriring do’a kami sampaikan semoga segala aktivitas Kakak senantiasa berada dalam lindungan dan maghfiroh Allah SWT.
                Selanjutnya dalam rangka menjalin persaudaraan dan merealisasikan Program Kerja Grakan Pramuka Ambalan………………………….dan …………………………..Gudep………………..Pangkalan ………………….Masa Bhakti…………………,kami bermaksud mengajak sekaligus memohon izin mengadakan Latihan Gabungan dengan Anggota Gerakan Pramuka  Ambalan……………………dan…………………….Gudep………………..Pangkalan …………….
Adapun rencana kegiatan tersebut Insya Allah akan dilaksanakan pada :

                Hari                        : ………………………..
                Tanggal                 : ……………………….
                Waktu                   : Pukul……………..
                Tempat                                : Pangkalan …………..

Besar harapan kami sekiranya Kakak dapat memberikan izin untuk pelaksanaan kegiatan tersebut dan dapat berpartisipasi pada waktunya.
           Demikian permohonan izin ini kami sampaikan. Atas segala perhatian dan partisipasi Kakak kami sampaikan ucapan terimakasih.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
Salam Pramuka !

Hormat Kami,

Pradana Putra



………………………

Pradana Putri



……………………………




Mengetahui,
Pembina Pramuka





………………………………….


Penjelasan, tinggal Anda isi saja titik-titik di atas dengan data pangkalan sekolah Anda.
Demikian Artikel tentang contoh surat permohonan latihan gabungan pramuka
Semoga bermanfaat.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

0 Response to "CONTOH SURAT PERMOHONAN LATIHAN GABUNGAN PRAMUKA"

Post a Comment

Anda mungkin menyukai postingan ini :